Berita
WISUDA S2 SEKOLAH LANSIA BKL MAWARSARI DESA JATISARI
Rabu, 23 Oktober 2024 Dinas Kesehatan Pengendalian dan Keluarga Berencana melaksanakan Wisuda S2 Sekolah Lansia BKL Mawarsari Desa Jatisari bersama dengan Lansia binaan Puskesmas Petanahan
Giat "Ke Mekah, Puskesmas Kebumen II berbagi pada pengguna layanan
Setiap Jumat, Puskesmas Kebumen II mengadakan giat berbagi pada sesama dan pengguna layanan. Selain sebagai bentuk kepedulian terhadap pengguna layanan, hal tersebut juga untuk meningkatkan…
Hasil Indeks Kepuasan Masyarakat Puskesmas Kebumen II Triwulan III Tahun 2024
Hasil Nilai Indeks Kepuasan Masyarakat Triwulan III Tahun 2024, Puskesmas Kebumen II memperoleh 86,31 dan termasuk kategori baik.
Cegah anak terkena cacingan...
Cacingan paling sering terjadi pada anak-anak, terutama pada usia 5 hingga 14 tahun. Cacingan bisa mengganggu penyerapan nutrisi dalam tubuh anak.Hindari anak – anak dari sumber-sumber…
Waspada Gondongan
Gondongan merupakan penyakit menular yang disebabkan oleh virus gondongan, yang termasuk dalam kelompok virus yang dikenal dengan nama paramyxovirus. Penyakit ini dimulai dengan gejala ringan…
Hari Kesehatan Mental Sedunia 2024
0 Oktober 2024 "World Mental Health Day" Kesehatan mental sama pentingnya kesehatan fisik. Mental yang sehat akan membuat pikiran menjadi positif sehingga tubuh akan berfungsi…
Penerimaan penghargaan Top Inovasi Pelayanan Publik Berkelanjutan 2024
Penerimaan penghargaan kepada Pemerintah Kabupaten Kebumen dalam Gebyar Pelayanan Prima atas TOP INOVASI PELAYANAN PUBLIK BERKELANJUTAN 2022 dengan inovasi MIE KERITING (Makanan Instan Cegah Kerdil…